in

Pinjaman Online Tanpa Agunan Memudahkan, Ini Rekomendasinya

Pinjaman Online Tanpa Agunan
Foto: Istimewa

Pinjaman online tanpa agunan sudah pasti banyak dicari. Dalam memilih dan menggunakan layanan pinjam tersebut, sudah pasti banyak orang yang lebih memilih untuk menggunakan layanan pinjol yang tidak merepotkan.

Saat kita ingin pinjam uang di Bank, terkadang juga diberatkan dengan syarat dan ketentuan yang sulit. Hal itulah yang membuat banyak orang lebih memilih menggunakan pinjol.

Pinjaman Online Tanpa Agunan
Foto: Istimewa

Beberapa Pinjaman Online Tanpa Agunan

Karena banyak orang yang tidak mau rumit dengan memenuhi syarat saat melakukan pinjaman uang. Membuat mereka memilih menggunakan layanan pinjam yang mudah. Salah satunya dengan pinjol yang tidak menggunakan agunan atau jaminan. 

Bagi Anda yang belum mengetahui, langsung saja simak beberapa rekomendasinya seperti pada berikut ini.

Buku Warung

Rekomendasi pertama ada Buku Warung. Sebuah aplikasi yang dapat membantu Anda untuk mencatat pengeluaran. Di samping manfaat tersebut, aplikasi ini juga bisa membantu Anda untuk mendapatkan pinjaman uang tanpa jaminan apapun.

Sebagai peminjam nantinya Anda juga bisa mencicil pinjaman tersebut. Kemudahan tersebut diberikan semata-mata untuk mempermudah Anda dalam melakukan bisnis.

Layanan yang satu ini juga tidak membutuhkan barang atau jaminan apapun untuk mencairkan jumlah uang yang Anda pinjam. Perlu Anda ketahui, bahwa Buku Warung juga bekerjasama dengan mitra keuangan yang sudah dijamin oleh Otoritas Jasa Keuangan.

Maka, sudah pasti pinjaman dari aplikasi ini aman dan resmi. Tak hanya ada pinjaman tanpa jaminan, Anda juga bisa meminjam sejumlah uang dengan bunga rendah.

Julo

Pinjaman online tanpa agunan berikutnya ada aplikasi yang bernama Julo. Nama aplikasi tersebut merupakan perusahaan pinjaman berbasis digital. Selain itu Julo juga termasuk dalam KTA.

Untuk perkara resmi atau tidaknya, Julo sudah berada di bawah pengawasan otoritas jasa keuangan. Dengan demikian itu berarti aplikasi ini sudah dijamin keresmiannya. Anda tidak perlu ragu untuk menggunakan Julo guna mendapatkan pinjaman uang.

Tidak hanya menawarkan pinjaman tanpa agunan saja. Tetapi Anda juga bisa menemukan pinjaman dengan tenor yang panjang. Tenggat tersebut sampai 9 bulan. Memiliki bunga yang rendah serta sudah menggunakan teknologi yang canggih.

Modalku

Aplikasi pinjaman online tanpa adanya agunan adalah Modalku. Aplikasi ini menghubungkan UMKM dengan perdana guna mendukung perekonomian Indonesia. Melalui aplikasi ini Anda akan terbantu untuk mendapatkan pendanaan melalui platform pendanaan digital untuk UMKM yang sudah menggunakan teknologi finansial.

Anda juga tidak perlu khawatir karena pinjaman online tanpa agunan yang satu ini sudah berada di bawah naungan Otoritas Jasa Keuangan. Modalku juga sudah mendapatkan label resmi dari fintech pendanaan bersama Indonesia. Keunggulan lain dari aplikasi ini adalah yang rendah sehingga tidak memberatkan siapapun yang ingin mendapatkan suntikan dana.

Pinjaman Online Terbaik Cicilan 12 Bulan

Pinjaman Online Terbaik Cicilan 12 Bulan Bisa Dijadikan Solusi

Pinjaman Online untuk Modal Usaha

Pinjaman Online untuk Modal Usaha Aman Sudah Terdaftar OJK